Thursday, January 23, 2014

BELUM TINTA TERAKHIR

Satu lembar halaman kembali tersobekkan...
Padahal ini belum tinta terakhir
Langkah memang masih harus diayunkan
Embun di pegunungan belum juga mengering
Kabut pun masih juga meribut,
... dan aku pun menuju timur!

[LKK/20112012-Bandung]

No comments:

Post a Comment